Senin, 29 Desember 2014

MAKALAH FILSAFAT ISLAM


BMC.NETWORKING

 

KATA PENGANTAR

Segala puji dan syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT, karena atas berkat dan limpahan rahmatnyalah maka penulis boleh menyelesaikan sebuah tugas ini dengan tepat waktu.
Berikut ini penulis mempersembahkan sebuah makalah dengan judul "Filsafat Islam", yang menurut penulis dapat memberikan manfaat yang besar bagi kita untuk mempelajarinya.
Melalui kata pengantar ini penulis lebih dahulu meminta maaf dan memohon permakluman bila mana isi makalah ini ada kekurangan dan ada tulisan yang penulis buat kurang tepat atau menyinggung perasaan pembaca.
Dengan ini saya mempersembahkan makalah ini dengan penuh rasa terima kasih dan semoga allah SWT memberkahi makalah ini sehingga dapat memberikan manfaat.

BAB I

PENDAHULUAN

A.    Menuju filsafat Islam

Kata filsafat diambil dari bahasa Yunani, philosophia yang merupakan rangkaian dua kata dasar philo dan sophos. Philo artinya mencintai dan sophos artinya kebijaksanaan atau kearifan atau pengetahuan. Rangkaian philosophia diterjamahkan ke dalam bahasa Arab menjadi falsafat.
Berfilsafat adalah berpikir secara mendalam tentang hakikat segala sesuatu dalam aturan logis yang tertata dan bertanggung jawab.
Istilah filsafat Arab merupakan istilah yang diambil berdasarkan mayoritas penggunaan bahasa dalam karya-karya filsafat orang-orang Islam yang ditulis dalam bahasa Arab.dinamakan filsafat Arab, karena kebudayaan Arab mendahului kebudayaan Islam, dan kebudayaan Islam disebarluaskan oleh pemuka-pemuka Arab.

B.    Sejarah Singkat Kemunculan Filsafat Islam

Pada tahun 641 Masehi, pasukan Arab melakuakn ekspansi wilayah dan menaklukan Mesir. Alexandria berubah nama menjadi Iskandariyah. Tetapi, sikap arif pasukan Arab ditunjukkan dengan tidak menghancurkan perkembangan pemikiran-pemikiran dikota itu. Iskandaariyah tetap menjadi pusat perkembangan filsafat, kedokteran dan sains Yunani. Inilah kebudayaan Arab bertemu dengan kebudayaan Kristen yang sudah terlebih dahulu dimasuki oleh kebudayaan besar Yunani
  .

BACA DI SINI

0 komentar: